Widget HTML #1

Contoh Jadwal Hantaran Takjil Ramadhan Format Word dan Bisa Didownload

Marhaban ya Ramadhan, Alhamdulillah kita semua masih disampaikan kepada bulan suci Ramadhan tahun ini. Mudah-mudahan kita semua dapat memanfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya sehingga kita akan menjadi orang-orang yang benar-benar bertaqwa kepada Allah SWT.

Seperti biasa di bulan suci ramadhan khususnya di Indonesia banyak sekali tradisi-tradisi yang dilaksanakan seperti memberi takjil untuk berbuka puasa di masjid atau musholla. Untuk menghindari penumpukan takjil di hari-hari tertentu, biasanya pengurus masjid/musholla membuat jadwal penghantaran takjil untuk jamaah di lingkungan masjid/musholla.



Nah kali ini admin mau berbagi contoh jadwal hantaran takjil ramadhan dalam format word dan mudah didownload. Oh iya salah satu yang membuat kita bingung untuk membuat jadwal adalah karena biasanya untuk menentukan tanggal 1 Ramadhan itu harus menunggu sidang isbat yang dilakukan oleh kemenag. Dan sidang itu biasanya dilakukan sore hari. Terkadang yang membuat bingung adalah jadwal ini akan dimulai kapan? hehe

Sebenarnya bisa saja kita menentukan mulai tanggal dengan hijriyah sehingga mulau 1 Ramadhan mau hari apapun tidak masalah. Namun ada juga yang memilih untuk membagi berdasarkan hari senin-minggu sehingga jamaah tinggal melihat hari apa mereka menghantarkan takjil ke masjid/musholla.

Ok, ini ada salah satu contoh jadwal takjil ramadhan yang ditentukan berdasarkan hari Senin-Minggu.


Nah itulah Contoh Jadwal Hantaran Takjil Ramadhan Format Word dan Bisa Didownload, silahkan dimanfaatkan.

Mohon maaf juga jika banyak kekurangan untuk Contoh Jadwal Hantaran Takjil Ramadhan Format Word dan Bisa Didownload ini jika ingin memberikan masukan silahkan mengisi kolom komentar di bawah postingan ini ya...

Maturnuwun...